Ambil Yang Baik, Tinggalkan Yang Buruk

Foto: Mimbar Digital
Semua ciptaan (makhluk) tidak ada yang sempurna, karena kesempurnaan adalah milik Sang Pencipta (Khalik). Segala sesuatu di luar Pencipta memiliki kebaikan dan keburukan. Karena itu, sikap paling rasional yang bisa kita lakukan dalam menyikapi sesuatu adalah "ambil yang baik, tinggalkan yang buruk".

Berikut ini adalah sejumlah artikel-artikel pilihan yang bisa dijadikan sebagai bacaan pendamping dalam rangka mewujudkan sikap di atas.

Posting Komentar untuk "Ambil Yang Baik, Tinggalkan Yang Buruk"